Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2023

Keutamaan Umroh di Bulan Ramadhan

Gambar
  Keutamaan Umroh di Bulan Ramadhan Keutamaan Umroh di Bulan Ramadhan  – Sebagaimana amalan ada yang memiliki keistimewaan jika dilakukan pada waktu tertentu, demikian pula umrah. Umrah di bulan Ramadhan terasa sangat istimewa dari umrah di bulan lainnya yaitu senilai dengan haji bahkan seperti haji bersama Nabi  shallallahu ‘alaihi wa sallam . Umroh yang dilaksanakan pada bulan Ramadhan memiliki keistimewaannya tersendiri dibandingkan dengan bulan-bulan lainnya. Berikut beberapa keistimewaan umroh di bulan Ramadhan. Dari Ibnu ‘Abbas  radhiyallahu ‘anhuma , ia berkata bahwa Rasulullah  shallallahu ‘alaihi wa sallam  pernah bertanya pada seorang wanita, مَا مَنَعَكِ أَنْ تَحُجِّى مَعَنَا “ Apa alasanmu sehingga tidak ikut berhaji bersama kami? ” Wanita itu menjawab, “Aku punya tugas untuk memberi minum pada seekor unta di mana unta tersebut ditunggangi oleh ayah fulan dan anaknya –ditunggangi suami dan anaknya-. Ia meninggalkan unta tadi tanpa diberi minum, lantas kamilah yang bertugas

Kebab Seperti Sate

Gambar
  Kebab Seperti Sate Kebab Seperti Sate Tahu nggak sih, mulanya kebab itu berbentuk seperti sate dan bukan seperti digulug Apa itu Kebab Kebab pasti udah nggak asing lagi buat kalian kan? Kuliner yang menggunakan daging sapi dan domba yang dipanggang kemudian dipotong kecil-kecil. Penyajian pada awalnya sangat berbeda dari yang banyak dijual sekarang ini. Awalnya daging yang sudah dipotong kecil-kecil disajikan di atas piring dengan ditusuk mirip seperti sate yang kita kenal. Menjadi ada perubahan karena menyesuaikan daerah di mana kebab itu disajikan. Konon kebab mulai dikenal itu sejak abad ke-18. Pedagang Turki yang sering melakukan hubungan dagang dengan pedagang-pedagang dari Jerman yang membawa kebab mulai dikenal. Karena itu kebab mengalami banyak perubahan dari cara penyajiannya mengikuti selera orang setempat. Lalu bagaimana dengan kebab yang digulung roti seperti yang sering kita temui sekarang-sekarang ini? Ternyata banyak imigran dari Turki yang masuk ke Jerman dengan memba